Komisi 1 Sebut Kasus Tanah Eks Rumah Dinas Gubernur Sama dengan Waterboom

TERNATE, AM.com – Ketua Komisi 1 DPRD Kota Ternate, Mochtar Bian sebut masalah pembelian tanah eks rumah dinas Gubernur Maluku Utara di Tahun 2018 sama hal dengan kasus Waterboom. Sebab, pemerintah Kota (Pemkot) Ternate terlalu terburu-buru membeli tanah Negara tanpa koordinasi dengan Pemerintah Provinsi Maluku Utara. Padahal, dalam kasasi Mahkamah Agung Republik Indonesia telah menetapkan … Lanjutkan membaca Komisi 1 Sebut Kasus Tanah Eks Rumah Dinas Gubernur Sama dengan Waterboom